Postingan

Tata Cara Ibadah Haji

Gambar
PENGERTIAN HAJI Menurut bahasa arab, Haji berarti niat (Al-Qasdu) menyengaja, sedangkan menurut istilah, berarti niat menuju baitullah dan tempat-tempat tertentu, dengan melaksanakan amal-amal tertentu dalam waktu yang telah di tentukan. Maksud tempat-termpat tertentu adalah Ka'bah dan Mas'a (Tempat Sa'i), Padang Arafah (tempat Wukuf), Muzdalifah (Tempat mabit) dan Mina (Tempat melontar jumrah). Amalan Ibadah tertentu adalah Thawaf, Sa'i, Wukuf, Mabit, di Muzdalifah, melontar jumrah, dan Mabit di Mina.adapun waktu yang dimaksud adalah mulai tanggal 8 sampai 13 Zulhijah DASAR HUKUM PELAKSANAAN IBADAH HAJI QS. Al-'Imran : 97 فِيهِ آيَاتٌ بَيِّنَاتٌ مَقَامُ إِبْرَاهِيمَ ۖ وَمَنْ دَخَلَهُ كَانَ آمِنًا ۗ وَلِلَّهِ عَلَى النَّاسِ حِجُّ الْبَيْتِ مَنِ اسْتَطَاعَ إِلَيْهِ سَبِيلًا ۚ وَمَنْ كَفَرَ فَإِنَّ اللَّهَ غَنِيٌّ عَنِ الْعَالَمِينَ Artinya : "Padanya terdapat tanda-tanda yang nyata, (di antaranya) maqam Ibrahim; barangsiapa memasukinya (Baitullah itu) menjadi am